Tabungan Simbah

Apa itu Tabungan Simbah?

SIMBAH adalah simpanan berhadiah, merupakan salah satu produk tabungan KSPPS BMT PAS yang membantu anggota/nasabah mendapatkan hadiah langsung pada saat pembukaan rekening tanpa undian.

 Dalil Al-qur’an : “Dan janganlah kamu jadikan tanganmu terbelenggu pada lehermu (pelit) dan janganlah kamu terlalu mengulurkannya (boros) karena itu kamu menjadi tercela dan menyesal. “QS. Al Isra’ (17) ayat 29

 Hadist Rasulullah SAW bersabda, “Simpanlah sebagian dari harta kamu untuk kebaikan masa depan kamu, karena itu jauh lebih baik bagimu.” (Hadits Riwayat Bukhari)

Apa Keuntungan bagi Anggota/ Nasabah?
  1. Memudahkan anggota/Nasabah mendapatkan hadiah langsung tanpa undian
  2. Setoran dengan nilai tertentu (lihat table) dan bisa dilayani jemput bola
  3. Saldo tabungan bisa digunakan untuk agunan/jaminan pembiayaan
  4. Tidak ada biaya administrasi bulanan.
  5. Mendapatkan tambahan bagi hasil bulanan yang kompetitif
Apa saja syarat dan ketentuan membuka rekening Tabungan Simbah?
  1. Mendaftarkan/terdaftar sebagai anggota BMT PAS
  2. Menyerahkan Fotokopi KTP/KK
  3. Menandatangani surat pernyataan tentang hak dan kewajiban Program Tabungan SIMBAH
  4. Menyetorkan Pembukaan Rekening dengan Saldo tertentu (lihat table)
  5. Penyetoran bisa ke kantor BMT PAS dan atau hubungi marketing kami untuk “jemput bola”
  6. Penarikan Saldo Tabungan SIMBAH sesuai keterntuan dalam table
Table Tabungan Berhadiah (Simbah)

Keterangan:
  1. Minimal Dana Tabungan SIMBAH yang di setor 25 juta dan maximal 500 juta
  2. Jangka Waktu mengendap, minimal 6 Bulan, maximal 60 Bulan
  3. Nilai Hadiah adalah nilai yang di belikan barang (anggota/nasabah dapatnya barang)
  4. Anggota/Nasabah masih mendapatkan tambahan bagi hasil setara 0.35% setiap bulannya

Mulai Menabung di BMT PAS : https://shorturl.at/ZyuON